Rangkuman mata pelajaran bahasa indonesia kelas 7 bab 5



Iiezzi.Blogspot.Com

Puisi Rakyat
 

Puisi adalah karya sastra yang didalamnya ada beberapa jenis bait dan baris. Dengan menggunakan kata-kata indah yang diambil dari suatu tema yang akan dibahas oleh penilis puisi. Salah satu contoh puisi tersebut adalah teks puisi rakyat.

Teks puisi rakyat tersebut mempunyai makna yang kuat. Puisi rakyat juga mempunyai suatu perasaan dan emosi yang ingin disampaikan oleh penilis terhadap suatu teks puisi rakyat.

Pengertian Teks Puisi Rakyat

Pengertian teks puisi rakyat merupakan kesusatraan rakyat yang sudah tertentu dari segi bentuknya.

Pada umumnya puisi rakyat terdiri dari beberapa deret kalimat, ada yang berdasarkan panjang pendeknya suku kata, ada yang berdasarkan dari mantra, lemah tekanan suara, atau juga hanya berdasarkan dari irama.

Jenis puisi rakyat yaitu berbentuk penyataan tradisional, ungkapan tradisional, dan kategorinya adalah wawangsalan dan paparikan.

Lalu paparikan dibedakan menjadi dua yaitu kepercayaan rakyat yang berupa mantra dan rarakitan cerita rakyat.

Puisi rakyat mempunyai nilai-nilai yang berkembang didalam kehidupan masyaratakat.

Termasuk juga dari puisi rakyat yaitu puisi lama yang berisi nilai-nilai dan pesan warisan leluhur bangsa Indonesia.

Puisi rakyat merupakan warisan budaya bangsa yabg wajib kita plihara.

Puisi rakyat dapat berupa puisi,syair,gurindam,dan pantu.

Kita akan bahas satu per satu macam-macam puisi rakyat tersebut,mari di simak

1.Gurindam

Gurindam adalah puisi lama yang brrasal dari negeri india.istilah gurindam berasal dari kata kirindam yang artinya "mula-mula"atau"perumpamaan".

Ciri-ciri umum gurindam adalah:

  • Terdiri dari dua baris dalam satu bait.
  • Tiap kata memiliki jumblah kata sekitar 10-14 kata.
  • Tiap baris memiliki rima sama atau bersajak A-A,B-B,C-C, dan seterusnya.
  • Merupakan satu kesatuan yang utuh.
  • Baris pertama berisikan soal,masalah,atau,perjanjian.
  • Baris kedua berisi jawaban,akibat dari masalah atau perjanjian baris pertama.
  • Isi gurindam biasanya berupa nasihat,filosopi hidup atau kata-mutiara.

Setelah mengetahui asal muasal dan ciri-ciri umum gurindam,saya sediakan contoh dari gurindam:

Contoh 1

Jika hendak mengenaL orang orang yang baik perangai.

Lihat pada ketika bercampur dengan orang ramai.

Contoh 2

Cahari olehmu akan sahabat.

Yang boleh dijadikan sobat.


2.Pantun.
Pantun adalah puisi melayu.

Pantun adalah sesuatu ucapan yang teratur,arahan yang mendidik,dan bentuk kesantunan.

Fungsi dalam pantun adalah untuk mendidik sambil menghibur.

Ciri-ciri pantun:

  • Tiap bait terdiri atas empat bait (larik).
  • Tiap baris terdiri atas 8 sampai 12 suku kata.
  • Rima akhir setiap baris adalah a-b-a-b.
  • Baris pertama dan kedua adalah sampiran.
  • Baris ketiga dan keempat adalah isi.

Untuk memahami lebih lanjut mengenai pantun,yuk disimak contoh pantun di bawah ini:

Contoh 1

Air surut memungut bayam,

Sayur diisi kedalam kantung,

Jangan diikuti tabiat ayam,

Bertelur sebiji riuh sekampung.



Contoh 2

Ikan nila dimakan bareng-bareng,

Katak hijau melompat ke kiri,

Jika berada di rantau orang,

Baik-baik membawa diri.


3.Syair.
Syair adalah salah satu puisi lama.

Kata syair berasal dari bahasa arap yaitu sy'ir atau syu'ur yang artinya "perasaan yang menyadari"

Ciri-ciri syair:

  • Setiap bait terdiri atas empat baris.
  • Setiap bari terdiri atas 8-14 suku kata.
  • Bersajak a-a-a-a.
  • Semua baris adalah isi.
  • Bahasa yang digunakan biasanya berupa kiasan.

Contoh syair terkenal adalah karya Hamzah fauzi

Syair perahu


Inilah gerangan suatu madah

Mengarangkan syair terlalu indah

Membetuli jalan tempat berpindah

Disinilah iktikat diperbetuli sudah



Wahai muda kenali dirimu

Lalah perahu tamsil hidupmu

Tiadalah berapa lama hidupmu

Ke akhirat juga kekal hidupmu



Hai muda arif budiman

Hasilkan bekal air dan kayu

Dayung pengauh taruh disitu

Supaya laju perahumu itu



Sudahlah hasil kayu dan ayar 

Ingkatlah pula sauh dan layar

Pada beras bekal jantanlah taksir

Niscaya sempurna jalan yang kabir



Setelah mengetahui beberapa contoh dari masing-puisi rakyat,ada berapa kalimat yang perlu diperhatikan dan digunakan dalam puisi rakyat.

Kalimat yang bisa digunakan adalah:

  • Kalimat perintah
  • Kalimat saran
  • Kalimat ajakan
  • Kalimat Seru 
  • Kalimat larangan
  • Kalimat tunggal
  • Kalimat majemuk




Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel